Selain dapat membaca doa tersebut, agar segala urusan dilancarkan dan dimudahkan, kita juga diperkenankan membaca doa pagi hari Islam, yang terdapat dalam Al-Quran surah Thaha ayat 25 hingga 28.