Risma melakukan ziarah ke makam Sunan Cendana di Bangkalan. Makam tersebut adalah tempat peristirahatan terakhir Sunan Cendana, cicit Sunan Ampel, yang memiliki peran besar dalam penyebaran Islam ...
Peziarah di Makam Sunan Ampel/ Foto: Esti Widiyana/detikcom Begitu juga dengan Fitria Tul Hasanah (20), warga Bangkalan, Madura. Ia rutin ke makam salah satu Wali Songo ini saat malam Jumat.