Kekerasan berandalan bermotor di Tasikmalaya melukai dua pengendara. Salah satu korban mengalami luka parah di leher dan harus dijahit 37 kali.